Audit Forensik
Deskripsi Pelatihan Audit Forensik – Audit forensik berbeda dengan audit konvensional. Metode dan teknik yang digunakan lebih kompleks dan harus bisa mendeteksi fraud sampai ke tingkatan mencari tahu siapa pelakunya. Selai itu, hasil dari audit harus bisa digunakan untuk proses hukum. Pelatihan ini bertujuan untuk mengajarkan metode dan teknik-teknik melakukan audit forensik. Peserta akan dibimbing secara lebih …